Kitchen

Ukuran Kitchen Set Minimalis Standart – Jangan Sampai Salah!

Jika anda berencana membuat atau mendesain dapur sendiri jangan lupa untuk mengetahui terlebih dahulu ukuran kitchen set standart. Kenapa ini penting? Jika kabinet dan elemen lain dari kitchen set anda tidak mengikuti ukuran standart maka besar kemungkinan dapur anda tidak akan nyaman ketika digunakan. Nah ada beberapa elemen dari kitchen …

Read More »

Regulator Gas Terbaik No.1 – Saya Pakai Sendiri 100% Tokcer

Memang kita tidak mengganti gas tiap hari, namun jika tiap kali ganti gas dan anda harus selalu susah payah memasang regulatornya agar posisi pas dan gas tidak bocor bisa bikin naik pitam juga. Saya sendiri mau punya regulator gas terbaik karena masalah keamanan keluarga. Saya gak mau ada sedikit pun …

Read More »

10 Desain Kitchen Set Minimalis Paling Cocok Untuk Rumah Anda

Tidak heran jika model desain kitchen set minimalis sangat digemari para ibu dan jagoan dapur. Selain tampilan yang sederhana, desain kitchen set minimalis memilik banyak keuntungan mulai dari mudahnya dibersihkan, banyaknya tempat penyimpanan yang bisa dimanfaatkan, dan juga harga pembuatanya yang tidak menguras kantong anda. Berikut desain terbaru kitchen set …

Read More »

6 Bahan Untuk Top Tabel Kitchen Set

Bagian terpenting dari sebuah kitchen set selain kabinet adalah Top Table atau meja dapur. Di top table kitchen inilah hampir semua kegiatan memasak terjadi. Maka pastikan anda menggunakan bahan top table kitchen set yang kuat, terlihat bagus, dan fungsional. Dalam artikel ini saya akan jelaskan 6 bahan top table kitchen …

Read More »